Langsung ke konten utama

Cara Menggunakan Skil Hero Tank Franco

Assalamu Alaikum ......
Hai apa kabar semuanya para pecinta gamer mobile legend, semoga selalu sehat dan selamat beraktifitas aja,dan tetap semangat berkarya apapun itu. 

Pada kesempatan hari ini, yang penuh bahagia ini saya akan membahas tentang Hero tank di mobile legend yaitu Franco si tukang culik.
Berbicara masalah Hero yang satu ini memang menarik di bahas,dari segi skilnya yang unik dan mematika tentu musuh pada takut mendekat dengannya.

Semakin tinggi level Hero franco tentu skil satu nya menarik musuh tepat pada sasaranya,maka Hero tersebut susah lepas dari targetnya.

Apalagi di kombinasikan skil satu sama skil ketiga menstun musuh dari tower,bisa sekarat musuh dibuatnya atau matih sekejap di tower atau di semak semak.

Mari kita simak dan bahas bersama sama mengenai skil skil Hero tank Franco dan cara menggunakannya.

1.Iron Hook
Skil pertama Franco ini di sebut juga iron hook,atau menarik musuh yang berada di dekatnya atau sekitarnya yang berbentuk seperti jangkar kapal.

Jadi menggunakan skil pertama ini cukup susah karna harus mengenai target yang ingin di kait atau di tarik bisa ke samping,dan bisa memanjang kedepan.

Ya terserah kita saja bagaimana cara menggunakan skil pertama Franco ini,intinya menargetkan Hero yang kita incar dan menariknya untuk teman kita supaya bisa di hajar bersama teman.

Seiring naik level Hero franco maka semakin panjang tali jangkar Hero tersebut,atau skil pertama maka semakin panjang dia menarik Hero yang di incar.

Skil pertama ini mempunya durasi bebrapa aktif lagi setelah menggunakan nya kembali.

Itulah mengenai skil pertama Franco dan cara menggunakannya.

2.Fury Shock 
efek slow skil ini membuat slow pada musuh yang ada didekat Hero franco

Jadi skil ke dua Franco ini,bisa menyebabkan efek slow ke pada musuh yang ada di dekatnya,artinya memperlambat dia melangkah.

Dan mempunyai durasi menit setelah menggunakannya,baru bisa di gunakan kembali skil tersebut.

Skil ini biasanya di gunakan saat war bersama teman teman,saat jungle atau bersihkan Minion di sekitarnya artinya bisa memperlambat musuh yang ada di dekatnya.

Contoh musuh nya sekarat atau daranya tinggal sedikit kita bisa menggunakan skil ke dua ini dan memperlambat musuh mau kabur yang sekarat cocok bisa digunakan skil ini.

Itulah penjelasan mengenai skil kedua Franco dan cara menggunakannya.

3.Bloody Hunt 
cara menggunakan  skil ke tiga Hero tank franco atau menstun mengunci tak bergerak sampai beberapa detik.

Jadi cara menggunakan skil ketiga ini cukup mudah,tinggal menarik dan menstun Hero yang kita mau stun.

Kalau sudah terkunci atau terdiam sebentar mau kabur hajar lagi pakai skil kedua efek slow dan kombinasai skil satu untuk menarik dan seterusnya.

Tinggal kita kombinasi skil skil Hero franco tinggal manfaat kan kondisi dan kesempatan yang ada.

Nah itulah beberapa informasi mengenai Hero Franco dan cara menggunakan skil tersebu.

Trimah kasih sudah mampir di blog saya yang berkaitan dengan game mobil legend, sampai jumpa di blog yang lain yang membahas seputar game mobil legend dan Hero mobil legend,dan banyak lagi sekian dari saya.







Komentar